Manfaat Nanas Bagi Kesehatan, Buah Tropis Populer Indonesia

Selasa 13-01-2026,09:46 WIB
Reporter : Dimas Satriyo Nugroho
Editor : Dimas Satriyo Nugroho

Nyatanya banyak sekali manfaat pada buah nanas untuk kesehatan tubuh. Namun, jika nanas digunakan dengan cara yang salah, maka nanas akan membahayakan pada tubuh. Karena nanas tinggi akan gula, dimana gula yang tinggi tidak bagus bagi penderita diabetes. Menurut dr. Ema fruktosa pada nanas dapat terfermentasi menjadi alkohol. Ketika nanas yang dikonsumsi mengandung alkohol itu dapat memperburuk kadar asam urat pada tubuh.

Kategori :